- Back to Home »
- #Seni »
- Dari Kertas Bekas Menjadi Sebuah Karya Seni
Posted by : Muhammad Yoga
Wednesday, April 2, 2014
Kreatifitas tidak dapat dibatasi,
seorang seniman dapat berkarya dengan media apa saja. Hal ini dibuktikan
oleh Anastassia Elias dengan mengubah kertas bekas menjadi sebuah karya
seni yang mengagumkan. Sebagian besar orang mungkin akan membuang
kertas bekas begitu saja. Namun, wanita yang berasal dari Perancis ini
memiliki ide yang unik dengan membuat ilustrasi dari media toilet paper roll.
Karyanya menggambarkan ilustrasi
kehidupan sehari-hari, mulai dari ilustrasi orang bermain sepakbola,
tinju, memancing, balerina menari, dsb. Kumpulan karya-karyanya berjudul
“rouleaux” dan telah diterbitkan kedalam sebuah buku dengan judul yang
sama.
Anastassia Elias Website